Forum, Blogger, diskusi, ilmu, berbagi, blogging, sharing, ide, inspirasi Kamu Forum

Sabtu, 24 Juli 2010

Cara Membuat Tampilan Blockquote Lebih dari Satu

Bermacam-macam tampilan blockquote
Lihat gambar diatas. Gambar diatas adalah gambar beberapa blockquote yang menggunakan style berbeda. Nah, pada postingan terdahulu kan sudah pernah saya bahas mengenai tampilan blockquote, seperti misalnya Cara mengutak-atik tampilan blockquote dan membuat background gambar pada blockquote. Nah, kalau yang itu kan hanya untuk satu tampilan blockquote. Nah, kalo yang ini anda bisa membuat lebih dari satu style blockquote. Misalnya satu untuk kutipan, yang lain untuk kode-kode, yang lainnya lagi untuk pengumuman, dan sebagainya. Anda bisa membuat style berbeda untuk beberapa blockquote.

Gimana caranya tuh gan???

Gini gan...

1. Login ke Blogger, klik Rancangan > Edit HTML.

2. Backup dulu template anda supaya jika gagal maka bisa dikembalikan.

3. Cari kode ]]></b:skin>, lalu copas kode berikut diatasnya.
blockquote.bq1{
background:green;
color:red;
-moz-border-radius:10px;
-webkit-border-radius:10px;
padding:10px;
font-family:monospace;
font-size:12px;
}
blockquote.bq2{
background:black;
color:yellow;
-moz-border-radius:5px;
-webkit-border-radius:5px;
padding:12px 24px;
-moz-column-count:2;
-moz-column-rule:1px solid white;
-moz-column-gap:10px;
font-family:Arial, Tahoma, Verdana;
font-size:12px;
}
blockquote.bq3{
background:green;
color:aqua;
padding:20px;
text-align:center;
font-family:Georgia, Serif;
font-size:24px;
}
blockquote.bq4{
background: -moz-linear-gradient(-90deg,green,blue);
-webkit-gradient(linear, left top, left bottom, from(green), to(blue));
color:white;
-moz-box-shadow:#555 5px 5px 6px;
-webkit-box-shadow:#555 5px 5px 6px;
border:5px solid #CCCCCC;
font-family:Verdana;
font size:12px;
padding:10px 20px 30px 40px;
}
Anda dapat menambahkan blockquote.bq5, blockquote.bq6, dst. Yang penting yaitu properti-propertinya. Atur sesuai keinginan.

4. Lalu klik Simpan Template.

Lalu untuk menggunakannya, buatlah posting baru, lalu dalam modus Edit HTML, ketikkan kode berikut:
<blockquote class="NAMACLASS">
... isi blockquote ...
</blockquote>
Yang penting adalah bagian NAMACLASS tersebut. Gantilah dengan bq1, bq2, bq3, atau lainnya sesuai keinginan anda.

Selesai! Itu dia cara membuat tampilan blockquote yang berbeda-beda tapi tetap satu. Semoga bermanfaat dan "Selamat malam dunia"


Apabila anda menyukai postingan ini, anda bisa men-sharenya ke yang lain. Semisal ke Facebook atau Twitter. Silakan klik salah satu pilihan dibawah.

Buzz It

Artikel Menarik Lainnya



11 komentar:

GudangBlog mengatakan...

Wah.. mantap nih.. kita jadi bisa memilih mau pake bloquote yg mana... bagus banget nih..

Hizrian mengatakan...

saya juga pernah tulis artikel tentang blockquote tapi tentang Mengganti background blockquote

Brian mengatakan...

wah.. keren juga nih. makasih banyak san salam kenal

cantika mengatakan...

langsung ke TKP ah.. makasih

sewa mobil mengatakan...

thanks buat infonya

How to Detect Fake Pagerank mengatakan...

Sip gan infonya, di save dulu ah

BRI Jakarta Veteran mengatakan...

tips yang menarik dan sangat bermanfaat, ijin di-save untuk dipelajari. Salam

sewa mobil mengatakan...

makasih buat infonya

Anak Indonesia Harapan Masa Depan mengatakan...

ulasan yang informatif Sob..lanjutkan..sukses selalu!

Heri Lesmana mengatakan...

Keren min, makasih infonya..

poker mengatakan...

poker online | Agen Domino | Agen Poker|Kumpulan Poker | bandar poker | Judi Poker | bandar qiu | Judi online terpercaya

Posting Komentar

Apa pandapat anda terhadap artikel ini? Berkomentarlah tanpa rasa malu, ragu dan takut.

Komentar diluar tanggung jawab pemilik blog. Jika anda berkomentar yang berbau pornografi atau sara, maka itu risiko anda sendiri.

Jika anda mengirimkan komentar spam, maka akan saya hapus.

Jika anda tidak ingin komentar anda ditampilkan, silakan kirimkan e-mail di halaman email me.

Jika anda ingin berceloteh bebas, silakan tuju halaman ini.

Anda dapat menggunakan beberapa tag HTML seperti <b>, <i>, <u>, <a>, <strike>, <sub>, <sup>, dan lain-lain. Anda juga dapat menggunakan emoticon Plurk seperti (lmao) (taser) (haha).

Untuk link exchange bisa dilakukan dihalaman ini, sedangkan banner exchange dihalaman ini. Permintaan link exchange dan banner exchange selain dihalaman tersebut tidak akan dilayani.



Emoticon yang dapat digunakan [Tampilkan] [Sembunyikan]



:-))
:-)
:-D
(lol)
:-p
(woot)
;-)
:-o
X-(
:-(
:'-(
:-&
(K)
(angry)
(annoyed)
(wave) | (bye)
B-)
(cozy)
(sick)
(:
(goodluck)
(griltongue)
(mmm)
(hungry)
(music)
(tears)
(tongue)
(unsure)
(highfive)
(dance)
(blush)
(bigeyes)
(funkydance)
(idiot)
(lonely)
(scenic)
(hassle)
(panic)
(okok)
(yahoo)
(cry)
(doh)
(brokenheart)
(drinking)
(girlkiss)
(rofl)
(money)
(rock)
(nottalking)
(party)
(sleeping)
(thinking)
(bringit)
(worship)
(applause)
8-)
(gym)
(heart)
(devil)
(lmao)
(banana_cool)
(banana_rock)
(evilgrin)
(headspin)
(heart_beat)
(ninja)
(haha)
(evilsmirk)
(eyeroll)
(muhaha)
(taser) | (rammi)
(banana_ninja)
(beer)
(coffee)
(fish_hit)
(muscle)
(smileydance)
(fireworks)
(goal)
(bzzz)
(dance_bzz)
(Русский)
(code)
(morning)

Cara menggunakan: ketikkan emoticon yang diinginkan. Untuk yang ada pemisah berupa "|" maka itu adalah alternatif. Seperti (wave) | (bye) maka bisa (wave) bisa (bye)


Pengikut

Follow via NetworkedBlogs



Jangan lupa jadi fans Muhammad Rizki Fadillah's Blog di Facebook. Klik link di bawah ini.

http://www.facebook.com/pages/Tips-Trik-Matematika-Tutorial-Blogging-Muhammad-Rizki-Fadillahs-Blog/277782561876

Setelah mengklik link diatas, klik tombol Become A Fan untuk menjadi fans Muhammad Rizki Fadillah's Blog.